cara cepat dan hemat mencetak pas foto

cara cepat dan hemat mencetak pas foto

ada kalanya kita membutuhkan foto untuk keperluan tertentu. komputer ada, printer ada, kertas foto ada. tapi kita masih bingung mencetak foto dengan cepat hasil, hebat kertas hemat.

kali ini saya akan share cara mencetak foto sendiri dengan bantuan aplikasi adobe photoshop.

langsung saja ikuti langkah-langkahnya di bawah ini 


  • buka adobe phothoshop kamu, kali ini saya menggunakan adobe photoshop CS 3
  • buka foto yang akan kamu cetak file - open
















  • kemudian klik file - automate - picture package seperti gambar diatas
  • klik edit layout seperti gambar dibawah















  •  kemudian klik kanan foto dan klik delated dan ubah units menjadi cm
  •  ubah layout width = 10 dan height = 15 ini adalah untuk ukuran kertas 4 R
















ket :
1.     klik add zone kemudian  rubah image zone width = 3 height = 4 untuk ukuran 3 x 4 .
2.     ulangi langkah diatas dengan merubah height dan widht pada image zone sesuai ukuran foto yang diinginkan  atau dapat dengan klik kanan duplikat foto untuk ukuran yang sama.
3.     letakkan posisi foto dengan cara drak kemudian seret foto sesuai keinginan.
4.     klik save  dan klik ok pada picture package
5.     langkah selanjutnya klik file save, tempatkan sesuai keinginan.
6.     ukuran kertas foto diatas adalah 10 x 15 cm dapat dimasuki untuk ukuran 3x4 sebanyak 5 lembar 4x6 sebanyak 2 lembar dan 2x3 sebanyak 3 lembar.
7.     selamat mencoba semoga berhasil.

cara mencetak foto dengan printer ip 2770 klik link di bawah ini

cara memaksimalkan hasil cetak foto dengan printer canon ip 2770

0 Response to "cara cepat dan hemat mencetak pas foto"

Post a Comment